
Lokertasikmalaya.ID – Update Info lowongan Kerja 30 Oktober 2024, Lowongan Kerja Ma’had Ihya As-Sunnah Tasikmalaya
lokertasikmalaya.id adalah situs tentang lowongan kerja di daerah Tasikmalaya, Ciamis, Banjar, Garut, Pangandaran, dan juga lowongan kerja nasional, kami mendapatkan sumber dengan valid dan terpercaya dari HRD HRD perusahan.
Simpan dan bookmark alamat lokertasikmalaya.id untuk mendapatkan loker terbaru dan terupdate setiap harinya.
Ingat kerja Ingat Lokertasikmalaya.id
Lowongan Kerja Ma’had Ihya As-Sunnah Tasikmalaya
Guru Bahasa Inggris Akhwat untuk Jenjang SMA
Kriteria Guru
- Muslimah
- Bermanhaj Ahlussunnah Waljamaah
- Berpengalaman dan paham dunia pesantren
- Siap mengikuti aturan dan prosedur kerja
- Pendidikan Strata satu (S-1) Linear
- Memiliki dedikasi tinggi dalam mendidik dan membimbing santri
- Siap mengembangkan diri (mengikuti pelatihan-pelatihan)
- Tidak sedang bekerja di instansi lain
Syarat Administrasi
- Surat lamaran kerja
- Fotocopy KTP
- Fotocopy kartu keluarga
- Fotocopy sertifikat pendukung lainnya
- CV terbaru dan foto 3×4 (1 lembar)
- SKCK
Fasilitas
- Rotib bulanan
- Tunjangan melahirkan
- Tunjangan menikah (bujang)
- Tunjangan kesehatan (klinik MIAS)
Catatan :
- Selama masa percobaan, hanya mendapatkan rotib (70%) pokok tanpa tunjangan-tunjangan.
- CV yang dihubungi khusus yang memenuhi kriteria.
Kirim lamaran via email
ihya.assunnah.tsm@gmail.com
Konfirmasi Whatsaap ke
0813-2234-5303
Akhir pengriman berkas 30 November 2024